Blog Archive

Macam-Macam Bakteri Yang Menguntungkan Bagi Manusia dan Peranannya Lengkap

Macam-Macam Bakteri Yang Menguntungkan Bagi Manusia dan Peranannya Lengkap - Update artikel baru kali ini Mtpelajaran.com akan membahas tentang macam-macam bakteri yang menguntungkan bagi manusia dan peranannya, contoh bakteri yang menguntungkan, jenis bakteri yang bermanfaat bagi manusia. Selain merugikan manusia ternyata bakteri juga menguntungkan bagi manusia. Ada beberapa contoh jenis macam bakteri yang menguntungkan bagi manusia karena peranannya dalam bidang tertentu, misalnya dalam bidang makanan.

Macam-Macam Bakteri Yang Menguntungkan Bagi Manusia

Berikut ini beberapa contoh macam-macam bakteri yang menguntungkan bagi manusia beserta peranannya:

Macam-Macam Bakteri Yang Menguntungkan Bagi Manusia


1. Rhizobium / Rhizopus
Bakteri ini berperan dalam mengikat nitrogen pada akar tanaman polong-polongan. Fermentasi pada pembuatan tempe

2. Escherichia Coli
Bakteri Escherichia coli. Bakteri ini berperan dalam proses pembusukkan sisa makanan dan membentuk vitamin K dan vitamin B12 yang berada dalam usus besar.

3. Acetobacter xylinum
Bakteri Acetobacter xylinum berperan dalam pembuatan "Nata de' coco".

4. Pseudomonas sp
Bakteri Pseudomonas sp berperan dalam pembuatan vitamin B.

5. Candida Krussei
Bakteri Candida krussei berperan dalam pembuatan cokelat.

6. Pseudomonas, Xantomonas
Bakteri Pseudomonas, Xantomonas, Flavobacterium dan Streptomyces berperan dalam pembusukan sampah organik.

7. Streptococcus Termophylus
Bakteri Streptococcus termophylus berperan dalam pembuatan mentega.

8. Streptomyces Griceus
Bakteri Streptomyces griceus. Bakteri ini mampu membentuk antibiotik streptomisin.

9. Streptococcus Thermophilus dan Lactobacillus Bulgaricus
Bakteri Streptococcus termophylus dan Lactobacillus bulgaricus berperan dalam pembuatan yoghurt.

10. Streptococcus sp. Dan Propionibacterium Skermanisi
Bakteri Streptococcus sp. Dan Propionibacterium skermanisi berperan dalam pembuatan keju.

Baca juga:
Macam-Macam Bakteri yang Merugikan Manusia Lengkap Kerugian yang Ditimbulkan

Demikianlah pembahasan tentang macam-macam bakteri yang menguntungkan bagi manusia dan peranannya lengkap. Semoga bermanfaat.
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+